Home » » INOVASI LEWAT 5 N

INOVASI LEWAT 5 N

Apa bedanya kreatifitas dengan inovasi pak ? Pertanyaan itu terlontar dari salah seorang peserta pelatihan. Saya mencoba menjawab dengan bahasa sederhana. Kreatifitas pintunya lewat ATM (amati, tiru dan modifikasi).

Sedangkan inovasi pintunya lewat 5 N. Resep ini muncul dari mbah-mbah kita yaitu nontoni, niteni, nirok-niroke, nambah-nambahi dan nemoke. Bila kita cermati  N pertama sampai dengan N keempat identik dengan kreatifitas, sedangkan N kelima adalah inovasi.

Dapat disimpulkan kreatifitas dan inovasi merupakan proses yang berkelanjutan. Bila kita akan menjadi inovator dalam bidang bisnis, tidak harus menemukan sesuatu yang baru sama sekali.

Kita tidak usah malu mengawali usaha dari meniru orang lain yang telah sukses. Setelah itu ciptakan perbedaan dengan cara nambah-nambahi, jangka panjang pasti Anda bisa menemukan produk baru karya Anda sendiri.

Bukankah demikian ? Bagaimana pendapat Anda ?


0 komentar:

Posting Komentar

Pelatihan Presentasi Bisnis

Pelatihan Presentasi Bisnis
Team Accounting PT Gita Snack

Pelatihan Service Excellence

Pelatihan  Service Excellence
Team Force SPG PT Konimex

Pelatihan Kiat Lejitkan Penjualan

Pelatihan Kiat Lejitkan Penjualan
Pengusaha Mikro Jarpuk Sukoharjo

Seminar Motivasi Berprestasi

Seminar Motivasi Berprestasi
Tenaga Medis RS Brayat Minulyo

Seminar Bermitra Denga Media

Seminar Bermitra Denga Media
Ketu Iwapi, Hj. Maria Ardi serahkan taliasih

Layanan Amalia Consulting

Layanan Amalia Consulting
dongkrak omzet dan kinerja SDM anda