Sering saya lontarkan pernyataan ganjil dalam seminar. Salah satunya adalah " Bila Anda ingin menjadi wirausahawan sukses, sering-seringlah asah kreatifitas Anda dengan ATM ". Pertanyaan ini seketika mendapat tanggapan "
Apa hubungan ATM dengan kreatifitas pak ? ". Rupanya peserta pelatihan selalu membayangkan ATM identik dengan Authomatic Teller Machine alat untuk mengambil uang di mesin atm.
" Maaf bapak ibu, ATM yang saya maksud adalah amati, tiru dan modifikasi. Resep ini telah dijalankan para wirausahawan, salah satunya adalah pak Sukiyat, yang saat ini sedang naik daun dengan mobil Kiat Esemka. Penjenengan pasti lebih tahu. Beliau memiliki keterbatasan sebagai difabel. Awalnya hanya tukang tambal ban dan tukang cat vespa. Namun karena semangat belajar tinggi dengan prinsip ATM tadi beliau sukses luar biasa ", urai saya panjang lebar. Mereka pun manggut-manggut.
Berani praktekan ATM ???
Apa hubungan ATM dengan kreatifitas pak ? ". Rupanya peserta pelatihan selalu membayangkan ATM identik dengan Authomatic Teller Machine alat untuk mengambil uang di mesin atm.
" Maaf bapak ibu, ATM yang saya maksud adalah amati, tiru dan modifikasi. Resep ini telah dijalankan para wirausahawan, salah satunya adalah pak Sukiyat, yang saat ini sedang naik daun dengan mobil Kiat Esemka. Penjenengan pasti lebih tahu. Beliau memiliki keterbatasan sebagai difabel. Awalnya hanya tukang tambal ban dan tukang cat vespa. Namun karena semangat belajar tinggi dengan prinsip ATM tadi beliau sukses luar biasa ", urai saya panjang lebar. Mereka pun manggut-manggut.
Berani praktekan ATM ???
0 komentar:
Posting Komentar