Wirausahawan tidak bisa mengandalkan otot saja bila ingin sukses. Kalau otot yang diandalkan pasti yang akan muncul adalah sekedar ngotot. Bila kita hanya bermodalkan ngotot, dapat dipastikan usaha kita gampang tergusur dan tergeser di tengah persaingan bisnis yang makin kejam seperti saat ini.
Bila usaha kita ingin tetap eksis, maka kita harus pandai-pandai menyusun strategi. Penyusunan strategi berbasis pada otak kita. Bukan otot kita.
Menurut teori yang pernah saya baca, bila kita ingin cerdas dan kreatif. Otak kita harus selalu diasah dengan rangsangan-rangsangan positif. Semakin banyak digunakan berfikir semakin kreatif. Semakin jarang digunakan otak kita semakin beku.
Dalam peribahasa diistilahkan dengan Otak Udang. Jangan kita diamkan saja aset yang yang paling berharga ini. Mari kita optimalkan seefektif mungkin. Agar otak kita encer dan tokcer ! Setuju ?
Bila usaha kita ingin tetap eksis, maka kita harus pandai-pandai menyusun strategi. Penyusunan strategi berbasis pada otak kita. Bukan otot kita.
Menurut teori yang pernah saya baca, bila kita ingin cerdas dan kreatif. Otak kita harus selalu diasah dengan rangsangan-rangsangan positif. Semakin banyak digunakan berfikir semakin kreatif. Semakin jarang digunakan otak kita semakin beku.
Dalam peribahasa diistilahkan dengan Otak Udang. Jangan kita diamkan saja aset yang yang paling berharga ini. Mari kita optimalkan seefektif mungkin. Agar otak kita encer dan tokcer ! Setuju ?
Setuju!
BalasHapus